Rabu, 29 Mei 2013

essay UH 2 pendapatan nasional


1.      Untuk apa ya pendapatan nasional harus dihitung ?
2.      Bagaimanakah pendapatan perkapita Indonesia ? Coba cari data di internet dan beri penjelasan tentang pendapatmu!
3.      Carilah perbandingan perndapatan perkapita negara-negara di ASEAN (Jangan lupa cantumkan sumbernya), lalu berikan analisanya !
4.      Jelaskan hubungan pendapatan nasional, jumlah penduduk, dan pendapatan per kapita.

Jawab:
1. Pendapatan nasional harus dihitung untuk:
·         Mengontrol dan mengetahui perkembangan perekonomian di suatu negara.
·         Negara tahu sektor mana yang mengalami penurunan.
·         Negara dapat mengetahui tingkat kemakmuran negara lain.

2.  Pendapatan Indonesai pada tahun 2011 mencapai US$ 4,380(http://worldofgovanadi.blogspot.com/2012/03/daftar-pendapatan-perkapita-negara.html). Indonesia sudah termasuk kelompok negara yang berpendapatan tinggi, Karena pendapatan perkapita Indonesia diantara US$ 2,696 – US$ 8,335. Meskipun masih dibawah negaraberkembang lainnya, negara Indonesia akan terus melakukan pembangunan agar pendapatan perkapita Indonesia bersaing dengan negara berkembang lainnya.
3.

No
Negara
Pendapatan Perkapita
1.
Singapura
US$ 57,238
2
Brunei Darussalam
US$ 47,200
3.
Malaysia
US$ 14,603
4.
Thailand
US$ 8,643
5.
Indonesia
US$ 4,380
6.
Philippines
US$ 3,725
7.
Vietnam
US$ 3,725
8.
Laos
US$ 2,435
9.
Kamboja
US$ 2,086
10.
Burma
US$ 1,900
11
Myanmar
US$1,246
Analisis : dalam suatu negara pasti menghasilkan pendapatan nasionalnya sendiri yang dipengaruhi oleh faktor-faktor, dan juga memiliki penduduk yang menghasilkan pendapatan nasional itu juga. Oleh sebab itu, pendapatan nasional dan penduduk saling berkaitan. Sebagai contoh, dalam negara Singapura memiliki pendapatan perkapita US$ 57,238, disebabkan pendapatan nasionalnya yang tinggi dengan penduduknya yang sedikit menyebabkan pendapatan perkapita Singapura tinggi. Sedangkan Myanmar memiliki pendapatan perkapita US$1,246, disebabkan pendapatan nasionalnya yang rendah dengan penduduknya yang banyak menyebabkan pendapatan perkapita Myanmar rendah.

4.  Hubungan pendapatan nasional, jumlah penduduk, dan pendapatan perkapita:
Untuk mencari pendapatan perkapita, rumusnya adalah pendapatan nasional dibagi jumlah penduduk.
Kesimpulan:
·         Jika pendapatan nasional tinggi dan jumlah penduduk rendah, maka pendapatan perkapita akan tingggi.
·         Jika pendapatan nasional rendah dan jumlah penduduk tinggi, maka pendapatan perkapita akan rendah.
·         Jika pendapatan nasional dan jumlah penduduk rata, maka pendapatan perkapita sedang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar